GRAGEPOLITAN
  • GAPURA
  • DAERAH
    • CIREBON KITA
    • INDRAMAYU KITA
    • MAJALENGKA KITA
    • KUNINGAN KITA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • RAGAM
  • SENI BUDAYA
  • JABAR KITA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
GRAGEPOLITAN
  • GAPURA
  • DAERAH
    • CIREBON KITA
    • INDRAMAYU KITA
    • MAJALENGKA KITA
    • KUNINGAN KITA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • RAGAM
  • SENI BUDAYA
  • JABAR KITA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
GRAGEPOLITAN
No Result
View All Result
Home NASIONAL

Hari Kartini dan Faktor Puan Maharani, Ini Tiga Alasan Hari Kartini 2022 Lebih Bermakna

by Andi Kurniadi
24 April 2022
in NASIONAL
319
SHARES
2.5k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Oleh: Laurent

You Might Also Like

Festival Kopi Tanah Air PDIP Pecahkan Rekor Sulang, Puan: Mari Kita Bersulang Kopi Untuk Majukan Negeri

Gelar Pertemuan Dengan Puan, Presiden Majelis Umum PBB Dukung Perempuan di Kancah Politik Internasional

Dicabutnya Larangan Ekspor CPO, Pemerintah Jangan Blunder, Begini Kata Puan Maharani

KITA masih berada dalam euforia Hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April, yang punya makna penting bagi perempuan Indonesia.

Kartini adalah simbol perjuangan, kekuatan perubahan, dan emansipasi perempuan Indonesia.

Emansipasi berarti pembebasan dari perbudakan dan persamaan hak dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat.

Emansipasi wanita bertujuan memberi wanita kesempatan bekerja, belajar, dan berkarya seperti halnya para lelaki.

Emansipasi berarti pula mendapatkan penghargaan yang sudah seharusnya diterima perempuan.

Peringatan hari Kartini yang secara besar-besaran dimulai pada 21 April 1947 identik dengan semangat emansipasi.

Perayaan ini dimaknai sebagai semangat pembebasan perempuan dari belenggu domestikasi dan semangat perjuangan akan kesetaraan peran (sosial dan politik) dalam sistem dan institusi sosial.

Sudah cukup lama makna emansipasi ini berada dalam status quo.

Kita banyak mendengar kasus kekerasan terhadap perempuan, rendahnya keterwakilan perempuan di parlemen, dan kita juga banyak melihat sendiri berbagai dampak situasi ekonomi politik, termasuk kebijakan justru makin menyulitkan akses keterjangkauan kaum perempuan.

Lagi-lagi situasi ini membuat kaum perempuan tak punya daya tawar yang kuat dan menjadi kelompok yang paling rentan akan dampak ketidakadilan.

Tahun ini semua status quo ini menguap sekejap karena disahkannya UU Tindang Pidana Kekerasan Seksual (TPKS), sembilan hari sebelum peringatan momentum hari emansipasi perempuan.

Ada banyak alasan mengapa momen peringatan Hari Kartini kali ini terasa berbeda.

Saya akan merangkum beberapa di antara alasan-alasan itu dalam tiga faktor utama yang juga menjadi refleksi terhadap perjuangan panjang mencapai emansipasi.

Pertama, Faktor Puan Maharani.

Tak dipungkiri bahwa salah satu kemajuan dukungan kebijakan yang melindungi perempuan keberadaan Puan, di kursi Ketua DPR-RI.

Gagasan Pembentukan UU TPKS juga dimulai dari keprihatinan Puan karena kasus pemerkosaan yang menewaskan seorang anak perempuan.

UU TPKS hampir satu dekade terombang-ambing tak menentu. Sampai di tangan Puan, tuntutan pengesahan UU TPKS ini mendapatkan jawabannya.

Kedua, faktor komitmen kelompok masyarakat sipil.

Ada lebih dari 100 kelompok masyarakat sipil yang mengawal pengesahan UU ini.

UU TPKS merupakan model kebijakan pembentukan UU yang inklusif dengan kelompok sipil masyarakat.

Ia bagai oase di tengah keringnya keterlibatan masyarakat dalam penyelenggaraan pemerintahan.

Ketiga, faktor keadilan.

Salah satu wacana besar yang muncul dengan lahirnya UU TPKS ini adalah aspek keadilan yang hadir kembali dan menjadi angin segar dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

Kita sudah terlalu lama melihat ketimpangan dalam relasi sosial masyarakat, selain ketimpangan dalam relasi ekonomi dan politik, ketimpangan lain yang besar jurangnya adalah ketimpangan dalam perspektif gender.

Peran perempuan, tubuh perempuan, pikiran perempuan, dan kehadiran perempuan setidaknya mulai terbuka dalam diskursus di ruang publik.

Tinggal bagaimana membangun kesadaran yang berkelanjutan akan peran perempuan yang lebih setara pada masa yang akan datang.

Selamat merayakan kemeriahan Hari Kartini! Kita tentu tidak akan berhenti berjuang menuju masyarakat yang emansipatoris.***

Previous Post

Ketua DPR Puan Maharani, Desak Kejagung Usut Tuntas Kasus Dugaan Izin Ekspor CPO

Next Post

Puan Ingatkan Pemerintah Agar Detail Persiapkan Kebutuhan Masyarakat Saat Mudik

Andi Kurniadi

Related News

Festival Kopi Tanah Air PDIP Pecahkan Rekor Sulang, Puan: Mari Kita Bersulang Kopi Untuk Majukan Negeri

Festival Kopi Tanah Air PDIP Pecahkan Rekor Sulang, Puan: Mari Kita Bersulang Kopi Untuk Majukan Negeri

by Andi Kurniadi
27 May 2022

GRAGEPOLITAN-Acara unik bertajuk Festival Kopi Tanah Air digelar PDI Perjuangan (PDIP), Jumat 27 Mei 2022. Acara berlangsung di Lapangan Parkir...

Gelar Pertemuan Dengan Puan, Presiden Majelis Umum PBB Dukung Perempuan di Kancah Politik Internasional

Gelar Pertemuan Dengan Puan, Presiden Majelis Umum PBB Dukung Perempuan di Kancah Politik Internasional

by Andi Kurniadi
27 May 2022

GRAGEPOLITAN-Presiden Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Abdullah Shahid, menyatakan dukungannya terhadap peran perempuan di bidang politik. Pernyataan tersebut disampaikan Shahid...

Dicabutnya Larangan Ekspor CPO, Pemerintah Jangan Blunder, Begini Kata Puan Maharani

Dicabutnya Larangan Ekspor CPO, Pemerintah Jangan Blunder, Begini Kata Puan Maharani

by Andi Kurniadi
23 May 2022

GRAGEPOLITAN-Pemerintah harus melakukan pemantauan Harga Eceran Tertinggi (HET) minyak goreng secara optimal di pasaran. Demikian ditegaskan Ketua DPR RI, Puan...

Pilpres 2024, Sebelum Didukung Partai Lain, Ganjar Mesti Hadapi Dulu Puan Maharani

Pilpres 2024, Sebelum Didukung Partai Lain, Ganjar Mesti Hadapi Dulu Puan Maharani

by Andi Kurniadi
11 May 2022

GRAGEPOLITAN-Sebanyak empat kandidat calon Presiden muncul pada penjaringan usulan nama capres dari Partai Nasdem. Masing-masing Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, Erick...

Next Post
Puan Ingatkan Pemerintah Agar Detail Persiapkan Kebutuhan Masyarakat Saat Mudik

Puan Ingatkan Pemerintah Agar Detail Persiapkan Kebutuhan Masyarakat Saat Mudik

Puan Maharani Sampaikan Pentingnya Modernisasi Industri, Inilah Roadmap Ekonomi dan Industri Indonesia Menuju Superpower

Puan Maharani Sampaikan Pentingnya Modernisasi Industri, Inilah Roadmap Ekonomi dan Industri Indonesia Menuju Superpower

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Trending News

Marah.. Massa Mahasiswa Cirebon Bentrok Depan Gedung DPRD, Ini Tuntutan Mereka dari Penolakan 3 Periode Hingga..

Marah.. Massa Mahasiswa Cirebon Bentrok Depan Gedung DPRD, Ini Tuntutan Mereka dari Penolakan 3 Periode Hingga..

7 April 2022
Demo 11 April Mahasiswa Cirebon, Ricuh Depan Balai Kota, Kapolres Single Fighter Lakukan Pendekatan Begini

Demo 11 April Mahasiswa Cirebon, Ricuh Depan Balai Kota, Kapolres Single Fighter Lakukan Pendekatan Begini

11 April 2022
Tradisi Obrog atau Bangunkan Sahur Terpaksa Dilarang, Rupanya Ini Penyebabnya

Tradisi Obrog atau Bangunkan Sahur Terpaksa Dilarang, Rupanya Ini Penyebabnya

5 April 2022

About

The best Premium WordPress Themes that perfect for news, magazine, personal blog, etc.

Categories

  • CIREBON KITA
  • EKONOMI BISNIS
  • JABAR KITA
  • MAJALENGKA KITA
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN DAN IPTEK
  • RAGAM
  • SENI BUDAYA
  • Uncategorized
  • WEEKEND SANTUY

Tags

Air Force Army Congress Flashpoint Majalengka Marine Corps Migran Navy Off Duty Pentagon Pjtki Singapura Special Forces Submarine

Recent Posts

  • WARU Sebuah Novel Horor Berlatar Fenomena Sosial Politik Masyarakat, Teror Seram Mengerikan dan Endingnya..Toloong !
  • KAI Daop 3 Cirebon Diskon Tiket Kereta Argo Cheribon dan Kereta Ranggajati pada KAI Access 12.12 Online Promo
  • Purchase Now
  • Features
  • Demos
  • Support

© 2021 JNews – Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

No Result
View All Result
  • GAPURA
  • DAERAH
    • CIREBON KITA
    • INDRAMAYU KITA
    • MAJALENGKA KITA
    • KUNINGAN KITA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • RAGAM
  • SENI BUDAYA
  • JABAR KITA
  • NASIONAL

© 2021 JNews – Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.